Salah satu mesin yang
paling dibutuhkan oleh banyak orang adalah pompa air. Pasalnya setiap
orang untuk menunjang aktivitas sehari harinya pastinya akan selalu
membutuhkan air. Sedangkan sumber air pastinya tidak bisa diambil begitu
saja dengan mudah.Untuk membuat kegiatan mengambil air menjadi lebih
mudah dan praktis maka dibutuhkannya alat bantuan. Hal inilah yang membuat
diciptakannya pompa air sebagai mesin yang berfungsi untuk membantu
kegiatan pengambilan air yang dibutuhkan menjadi kegiatan yang mudah
dan praktis. Tetapi pompa air tersebut tidak berbeda dengan mesin mesin
yang lainnya yaitu sering mengalami berbagai kendala didalam sistem
cara kerjanya. Atau terjadinya sebuah gangguan yang menyebabkan harus
di servis pompa air.
Kondisi ini biasanya akan dibarengi dengan kondisi mesin yang menyala
dan mengeluarkan angina tetapi pompa air sama sekali tidak akan mengeluarkan
uang. Terjadinya masalah ini pastinya akan membuat banyak orang kebingungan.
Akan timbulnya sebuah pertanyaan dalam benak kenapa mesin yang masih
menyala dengan baik tidak bisa berfungsi dengan baik karena tidak adanya
air yang dikeluarkan.
Ternyata yang menyebabkan
pompa air tidak berfungsi dengan baik padahal mesinnya menyala ada beberapa
penyebabnya seperti dibawah ini :
- Menipisnya Jumlah Air
Penyebab
pertama pompa air tidak mau mengeluarkan air adalah karena menipisnya
jumlah air.Karena pompa air dapat mengeluarkan air secara terus menerus
jika memiliki sumber air yang dapat disedot. Oleh karena itu meski kondisi
pompa air sangat prima sekalipun jika tidak ada sumber air yang dapat
disedot tetap saja tidak akan bisa mengeluarkan air. Kasus yang seperti
ini biasanya akan dialami pada saat musim kemarau datang. Karena pada
saat musim kemarau datang maka akan menurun dengan sangat drastisnya
debit air.
- Tersumbatnya Mata Jet
Mesin pompa
air juga tidak mau mengeluarkan air dikarenakan tersumbatnya mata jet.
Dimana bagi mesin pompa air mata jet ini bisa dibilang sebagai komponen
yang sangat krusial. Karena dengan adanya mata jet ini maka air yang
berada ditanah akan mampu terangkat untuk bisa naik keatas pipa hingga
kemudian akan dialirkannya ke tempat yang dituju. Oleh karena itu jika
mata jet mengalami gangguan maka dipastikan pompa air tersebut juga
mengalami gangguan. Sedangkan timbulnya masalah mesin pompa air yang
menyala tetapi tidak mau mengeluarkan air disebabkan karena tersumbatnya
mata jet.
- Bocor Tusen Klepnya
Tusen klep
juga bisa dibilang sebagai komponen paling penting pada pompa air. Pasalnya
jika tusen klep ini dapat berfungsi dengan baik maka akan terjaganya
kestabilan air yang berasal dari mesin pompa air. Sehingga jika tusen
klep ini mengalami gangguan maka dipastikan pompa air tersebut juga
mengalami gangguan.Dan salah satu efek yang ditimbulkan dari rusaknya
tusen klep ini adalah mesin pompa air tidak mengeluarkan air meski mesin
berjalan dengan normal.
- Rusak Gearboxnya
Dan faktor
terakhir yang menyebabkan mesin pompa air tidak mau mengeluarkan air
meski mesinnya menyala adalah karena Gearbox yang rusak.Dimana gearbox
ini letaknya berada di bagian dalam kipas.Komponen ini memiliki fungsi
untuk menggerakkan dan sekaligus menjadi sumber tenaga supaya mesin
pompa air dapat menyedot air.
Itulah 4 penyebab utama
mesin pompa air yang menyala tidak mengeluarkan air.Supaya pompa air
kembali berfungsi dengan baik maka diperlukannya jasa servis
pompa air.
Tidak ada komentar
hay. feel free to say anything, except SPAM :-D . i don't want to miss any comment and i will approve your comment here.
If anyone feel that I have"something wrong" in this article, please let me know immediately and i will repair it.